1
Kesehatan

Harga Alat Nebulizer

Google+ Pinterest LinkedIn Tumblr
Advertisements
webinar umroh.com

Harga alat nebulizer berbeda-beda tergantung dari jenis dan merek alat nebulizer tersebut. Harga alat nebulizer dapat dimasukan ke dalam kategori harga alat nebulizer sedang, harga alat nebulizer murah dan harga alat nebulizer mahal. Nebulizer merupakan sebuah alat yang digunakan untuk mengubah obat nebulizer yang berbentuk cairan menjadi partikel-partikel uap obat atau aerosol yang dapat dengan mudah masuk ke dalam saluran pernapasan pasien penderita penyakit asma. Dibawah ini terdapat beberapa rangkuman harga alat nebulizer yang pada umumnya terdapat dipasaran:

Nebulizer omron NE-C801

Harga alat nebulizer jenis ini merupakan harga alat nebulizer yang masuk ke dalam kategori murah. Harga nebulizer ini berkisar antara 550-600 ribuan. Alat nebulizer jenis ini memiliki bentuk alat nebulizer yang memiliki ukuran yang kecil dan sangat ringan untuk dibawa-bawa karena berat dari alat nebulizer ini sekitar 270 gram. Alat nebulizer ini bekerja dengan menggunakan teknologi kompressor namun dalam penggunaan teknologiini digunakan teknologi yang lebih canggih sehingga alat nebulizer ini dapat menghasilkan suara yang lembut saat digunakan (low noise). Alat nebulizer ini dapat menghasilkan partikel obat nebulizer yang berukuran 3 micrometer sehingga obat nebulizer akan lebih mudah masuk ke dalam saluran pernapasan pasien penderita penyakit gangguan saluran pernapasan.

Nebulizer ABN Compamist

Harga alat nebulizer jenis ini termasuk ke dalam harga alat nebulizer murah. Harga alat nebulizer ini berkisar antara 450-500 ribuan. Alat nebulizer ini merupakan alat nebulizer yang bekerja menggunakan teknologi kompressor atau tekanan udara. Alat nebulizer ini tidak dapat dengan mudah dibawa selama perjalanan dikarenakan ukuran alat nebulizer ini cukup besar. Alat nebulizer ini dapat digunakan untuk dewasa dan anak-anak.

Nebulizer polygreen portable

Harga alat nebulizer polygreen portable ini termasuk ke dalam harga yang sedang. Harga alat nebulizer ini yaitu berkisar antara 750-800 ribuan. Alat nebulizer ini merupakan alat nebulizer yang bekerja menggunakan teknologi ultrasonik. Alat nebulizer ini memiliki beberapa keunggulan jika dibandingkan dengan alat nebulizer yang lainnya. Beberapa keunggulan yang dimiliki oleh alat ini yaitu partikel obat yang dihasilkan oleh alat nebulizer ini berukuran lebih kecil sehingga partikel obat akan mudah masuk ke dalam saluran pernapasan, kemudian keunggulan yang berikutnya yaitu alat ini menghasilkan jumlah uap yang banyak, alat ini juga menghasilkan suara yang lembut (low noise) dan alat ini mudah dibawa selama dalam perjalanan karena bentuk dan beratnya yang ringan sehingga mudah untuk di bawa selama perjalanan. Alat nebulizer polygreen ini menggunakan batrai sehingga mudah untuk diisi ulang.

Nebulizer omron NE – C28

webinar umroh.com

Harga alat nebulizer omron NE – C28 ini termasuk ke dalam harga alat nebulizer sedang. Alat nebulizer ini memiliki harga yang berkisar antara 750-800 ribuan. Alat nabulizer ini adalah alat nebulizer yang bekerja menggunakan teknologi kompressor. Alat nebulizer ini biasanya banyak digunakan untuk di rumah. Jika Anda berniat untuk membeli alat nebulizer ini, biasanya alat ini telah dilengkapi dengan masker untuk anak-anak sehingga Anda tidak perlu membeli masker untuk anak-anak secara terpisah.

Dalam menggunakan alat nebulizer terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan. Salah satu hal yang harus diperhatikan yaitu obat nebulizer yang akan digunakan, karena tidak semua obat nebulizer dapat digunakan dengan memakai alat nebulizer. Terdapat beberapa obat nebulizer yang tidak bisa dipakai menggunakan alat nebulizer tertentu.