1
Category

Kesehatan

Category

Asam urat tinggi merupakan sebuah kondisi yang banyak di derita oleh orang berusia lanjut. Namun, pada saat ini asam urat tinggi bukan hanya di derita oleh orang yang berusia lanjut akan tetapi asam urat tinggi banyak di derita juga oleh orang yang masih muda yang berumur 30-an. Asam urat tinggi pada orang muda pada umumnya disebabkan karena asupan makanan yang tidak diperhatikan. Asam urat tinggi disebabkan karena terdapatnya asam urat yang menumpuk dan tidak dapat dikeluarkan dari tubuh oleh ginjal. Zat yang menyebabkan asam urat tinggi yaitu purin, purin merupakan sebuah zat seperti protein yang terdapat pada bahan makanan. Di dalam tubuh manusia telah tersedia zat purin sebanyak 80 persen untuk kebutuhan sehari-hari, maka dari itu tubuh hanya memerlukan 15 persen lagi untuk memenuhi kebutuhan purin di dalam tubuh. akan tetapi asupan makanan yang tinggi akan purin terkadang tidak diperhatikan kadarnya maka dari itu terjadilah asam urat tinggi. Asam urat…