1
Category

Motivasi

Category

Sakit adalah sebuah kondisi yang akan dialami oleh setiap manusia. Kepala pusing, perut yang tidak nyaman, tubuh yang terasa lemas, belum lagi beragam obat dan suntikan dari dokter. Dalam rasa sakit, ada rasa tidak nyaman yang kemudian membuat kita harus bertahan menghadapinya. Tahukah kamu, bahwa sesungguhnya ada banyak hikmah dibalik sakit yang Allah berikan? Ketika kita mengetahuinya, kita akan sadar bahwa sakit sebenarnya adalah bentuk kasih sayang Allah. Berikut ini adalah hikmah dari sakit yang kita alami. Belajar Sabar Saat kita sakit, Allah sedang memberikan kesempatan untuk belajar sabar. Sabar menghadapi rasa sakit, sekaligus sabar dalam ikhtiar mencari kesembuhan. Dengan sabar itu sendiri, kita bisa menjadi pribadi yang lebih baik. Selain itu, kita juga akan menerima pahala yang besar ketika berhasil untuk sabar. Sebagaimana yang Allah firmankan dalam Al Qur’an dalam surat Az Zumar ayat 10, “..hanya orang-orang yang bersabarlah yang dicukupkan pahala tanpa batas..”. Saat kamu sakit, ingatlah juga…