1
Category

Sejarah Islam

Category

Dalam bidang pendidikan, pemerintahan Islam juga sangat memperhatikan betul agar rakyatnya dapat menjadi cerdas. Berbagai upaya terus dilakukan untuk dapat mewujudkan kecerdasan pada rakyat-rakyatnya. Salah satunya yang biasa dilakukan adalah dengan membuat anak-anak yang berasal dari semua kelas sosial dapat bersekolah di pendidikan dasar yang terjangkau semua orang. Negaralah yang membayar para gurunya. Contohnya saja dapat kita lihat pada sekolah yang terdpat di beberapa kota pada masa pemerintahan Islam. Salah satunya adalah 80 sekolah umum di Cordoba. Selain 80 sekolah umum Cordoba yang didirikan Khalifah Al-Hakam II pada tahun 965 M, masih ada lagi 27 sekolah khusus untuk anak-anak miskin. Di Kairo sendiri, Al-Mansur Qalawun telah mendirikan sekolah yang diperuntukkan bagi anak yatim. Dia juga menganggarkan setiap hari ransum makanan yang cukup serta satu stel baju untuk musim dingin dan satu stel baju untuk musim panas. Bahkan untuk orang-orang badui yang hobinya berpindah-pindah dan jarang menetap, akan…