1
Category

Tips

Category

Aplikasi media sosial memang menyenangkan dan seru. Kita bisa berhubungan dengan orang yang jauh, serta mendapatkan informasi yang terkini dan sesuai dengan ketertarikan kita. Akan tetapi, berkutat dengan media sosial tidak selamanya baik, lho. Ada kalanya kamu harus ‘bersih-bersih’, dan sedikit membuat jarak dengan media sosial. Apalagi di Bulan Suci Ramadhan ini, sebaiknya kita gunakan untuk ‘bersih-bersih media sosial’ agar jiwa juga menjadi lebih bersih. Kapan, sih, kita harus mulai ‘bersih-bersih’? Batasi penggunaan media sosial jika 5 tanda di bawah ini sudah kamu lakukan. Over-posting, Seolah Sedang Berbicara dengan Orang Lain Seseorang yang mengunggah isi pikirannya terlalu sering juga sebaiknya harus mengurangi kebiasaan ini. Setiap waktu mengunggah twit di Twitter, atau memposting di Story setiap dua jam sekali, mengindikasikan seseorang kurang fokus dengan kehidupannya di dunia nyata. Jika terus menerus dilakukan, dikhawatirkan kehidupannya di bidang pekerjaan atau hubungan pribadi menjadi terganggu. ‘Melaporkan’ Peristiwa yang Tergolong Privasi Terlalu Sering Jika kita…