1
Category

Travel

Category

Karena terletak di wilayah yang sama, kebanyakan masakan Timur Tengah memiliki bentuk dan nama yang sama. Mulai dari falafel, mutabbal, hummus, labneh, dan sebagainya adalah makanan yang dikenal sebagai hidangan khas Timur Tengah. Hidangan tersebut banyak ditemui di negara-negara yang ada di sana. Makanan khas Timur Tengah tersebut juga bisa ditemukan di Yordania. Namun ada beberapa makanan yang hanya akan kamu temui di Yordania. Di bawah ini adalah hidangan khas Yordania yang wajib kamu coba. Galayet Bandora Galayet Bandora adalah makanan yang banyak ditemui di Yordania. Makanan ini juga biasa disebut dengan Galayet. Galayet Bandora adalah tomat yang direbus perlahan hingga halus dan lembut, kemudian dibumbui dengan bawang putih, minyak zaitun, dan garam. Galayet Bandora biasa dinikmati dengan roti atau nasi dan daging. Rasa yang dominan dari Galayet Bandora adalah asam dan manis, yang membuat makanan menjadi lebih sedap. Sandwich Roti Kaek Bagi kamu penggemar street food, cobalah mencicipi Sandwich…