Abdurrahman bin Auf adalah saudagar yang sukses. Ia merupakan orang kaya dengan kekayaan yang melimpah ruah, dan juga merupakan seorang mukmin yang bijaksana. Ia tidak ingin bagian dari keuntungan agamanya hilang begitu saja. Ia tidak ingin kekayaan akan membuat dirinya tertinggal dari kalifah iman dan pahala surga. Baca juga: Kisah Nabi Muhammad Berhutang kepada Yahudi Mengenal Sosok Abdurrahman Bin Auf Umroh.com merangkum, Abdurrahman bin Auf ialah salah satu dari delapan orang yang lebih dulu masuk islam. Abu Bakar datang menyampaikan islam kepadanya, termasuk kepada Utsman bin Affan, Zubair bin Awwam, Thalhah bin Ubaidillah, dan Sa’ad bin Abi Waqqash. Tak ada sedikitpun keraguan yang menjadi penghalang mereka untuk segera pergi bersama Abu Bakar Ash-Shiddiq menemui Nabi Muhammad untuk menyatakan baiat. Sejak menganut islam, ia selalu menjadi teladan bagi orang – orang mukmin. Nabi Muhammad saw memasukannya ke dalam sepuluh orang yang telah diberi kabar gembira sebagai ahli surga. Khalifah bin Khattab…
Breaking
- Inilah Alasan Tahun Kelahiran Nabi Disebut Tahun Gajah
- Inilah 4 Tingkatan Kualitas Diri Seorang Mukmin
- Penting! Kenali Jarum Yang Digunakan Dalam Melakukan Bekam
- Persiapan Umroh Ramadhan & Musim Haji 2023
- Memangnya Laku Jualan Umroh Secara Online?
- Berapa Sih Biaya/ Harga Umroh?
- Euforia Umroh Setelah 2 Tahun Pandemi
- 5 Prediksi “New Normal” Ibadah Umroh ke Tanah Suci
- Doa Bulan Safar Lengkap Beserta Artinya
- 10 Amalan yang Bisa Dilakukan di Bulan Safar Oleh Umat Muslim
- Perayaan Festival Idul Fitri Di London yang Sangat Meriah
Tag