1
Tag

adab berbicara

Browsing

Manusia zaman sekarang sudah mengalami yang namanya perubahan dalam pola pikir, maupun tutur kata, semakin hari banyak yang mengucapkan kata-kata kotor dalam berbicara dan tidak memikirkan perasaan orang yang ada disekitar nya, mereka melupakan bahwa ada norma yang berlaku di masyarakat sekitar, dan mereka tidak mengetahui dampak buruk dari perkataan kasar yang mereka ucapkan. Baca juga: Selain Adab Berbicara Menurut Islam, Ini 7 Adab Berteman yang Perlu Diterapkan Banyak pula manusia yang tidak menjaga perasaan orang lain, dengan mengucapkan kata kasar, sehingga telah banyak kasus yang kita jumpai akibat ucapan yang kasar dan tidak menjaga perasaan orang lain, contohnya bisa diambil dari banyak kasus yang mengakhiri hidupnya dengan bunuh diri akibat kata-kata buruk yang dilontarkan oleh orang yang tidak suka dengannya. Ada pula yang awalnya hidupnya susah dan tidak percaya diri, lantas orang tersebut menjadi kaya raya dan menjadi percaya diri dengan kata-kata positif yang didapatnya. Contoh: semangat, jangan pernah…