1
Tag

air zam zam

Browsing

Umroh.com – Air Zam Zam merupakan air yang dipercayai oleh umat muslim sebagai air yang keluar dari mata air suci. Air ini pun selalu dirindukan para Jemaah haji ataupun umrah di Tanah Suci. Berikut ini akan dijelaskan cara mengetahui keaslian air zam zam agar tak tertipu dengan yang palsu. Air Zam Zam sendiri berasal dari ucapan Siti Hajar yakni istri dari Nabi Ibrahim AS ketika menemukan air yang berada di bawah kaki putranya yang masih bayi, Ismail. Adapun Zam zam memiliki arti berkumpul atau airnya berkumpul. Baca juga: Sejarah dan Khasiat Istimewa saat Minum Air Zam Zam Sejarah Air Zam Zam Umroh.com merangkum, adapun sejarah air zam zam berawal saat Siti Hajar beserta Ismail ditinggal oleh Nabi Ibrahim di padang yang tandus dan gersang. Ibrahim meneguhkan Siti Hajar bahwa yang ia lakukan adalah atas perintah Allah SWT. Akhirnya tibalah pada saat bekal yang Siti Hajar bawa habis. Ismail pun mulai…

Umroh.com – Ketika berada di Tanah Suci, pasti kita pernah mencicipi air zam zam. Dengan kandungan air zam zam, bisa dipastikan kita akan selalu bugar selama beribadah di sana. Tak jarang kita membawa pulang air zam zam ke Tanah Air, sehingga keluarga di rumah juga dapat merasakan nikmatnya kandungan air zam zam. Air Zam Zam Bukan Sekadar Air Umroh.com merangkum, air zam zam memang bukan air biasa. Ada kisah sangat bersejarah bagi umat Islam di balik keistimewaannya. Sumber air zam zam keluar ketika Siti Hajar, istri Nabi Ibrahim as., mencari air untuk anaknya, Ismail.  Saat diliputi rasa cemas dan bingung mencari air di tengah padang pasir, Allah memberi pertolongan dengan mengeluarkan sumber air di dekat bayi Ismail berbaring. Hingga kini, air zam zam menjadi berkah bagi kota Mekah dan sekitarnya, serta bagi seluruh umat muslim di dunia. Sumur air zam zam terletak 20 meter di sebelah timur Ka’bah, dan berada…

Sumber air Zam zam merupakan mukjizat Nabi Ismail A.S. Peristiwa tersebut terjadi ketika Ismail A.S yang masih bayi ditinggal oleh ibunya, Siti Hajar. Saat itu, Siti Hajar tengah kebingungan mencari air karena anaknya, Ismail, menangis. Siti Hajar kemudian meninggalkan Ismail kecil untuk berlari mencari air. Siti Hajar Melihat Malaikat Menggali Tanah di Dekat Ismail Siti Hajar, berlari dari bukit Safa ke Bukit Marwah itu, kemudian berhenti karena mendengar sesuatu. Saat itu, Siti Hajar tengah berada di Bukit Marwah. Ia melihat satu malaikat menggali tanah dengan tumitnya atau sayapnya di tempat Ismail kecil berada. Dari sisi Ismail itulah kemudian memancar air. Siti Hajar kemudian mengisikan air tersebut ke dalam tempat airnya dengan menggunakan telapak tangan yang dibentuknya menyerupai mangkuk. Baca Juga: Bila Anda ingin Melihat Bukit Marwah, Bisa Mencari Paket Umrohnya Terlebih Dahulu Zamzam Artinya Melimpah Mata air itu disebut Zam zam karena saat itu, Siti Hajar berkata “Zam zam” yang…