1
Tag

doa taubat

Browsing

Umroh.com – sesungguhnya hakikat taubat ialah kembali kepada Allah SWT disertai keteguhan melaksanakan apa yang diperintahkan dan meninggalkan apa yang dilarang. Perlu diketahui bahwa taubat bukan hanya dilakukan khusus untuk manusia yang melakukan perbuatan berdosa saja semacam ( zinnah, minuman keras, dan semacamnya ) melainkan setiap saat manusia perlu lah berintropeksi diri dan terus memohon ampunan dari Allah SWT agar senantiasa selamat dunia dan akhirat. Berikut akan dijelaskan doa soal taubat yang wajib dipahami. Setiap orang yang bertaubat, pasti beruntung. Karena seseorang dikatakan beruntung jika dia melakukan perbuatan yang diperintahkan oleh Allah dan meninggalkan apa yang dilarang oleh Nya. Sebagaimana Allah SWT berfirman, artinya : “ Dan barang siapa yang tidak bertaubat, maka mereka itulah orang – orang yang zalim. “ ( Q.S al – Hujurat : 11 ) Baca juga: Inilah Pengertian Taubat yang Perlu Dipahami Kewajiban Taubat Bagi Muslim Sebagai seorang muslim, bertaubat ialah suatu kewajiban yang tidak…