1
Tag

doa

Browsing

Dalam keseharian setiap perkataan yang kita lantunkan adalah doa. Doa memiliki kekuatan tersendiri. Kita sebagai manusia sering kali didoakan dan mendoakan orang lain. Baik itu untuk diri sendiri, orangtua, kekasih, teman, sahabat, dan sebagainyea. Doa tersebut kita sampaikan melalui berbagai media, baik dari ucapan langsung dari mulut maupun melalui pesan singkat. Baca juga: Kumpulan Doa untuk Sehari-hari Setelah didoakan atau mendoakan biasanya kita sebagai wujud merespon atas doa tersebut dengan harapan agar dikabulkan Allah SWT untuk mengamininya baik ucapan langsung atau tertulis. Lafadz Aamiin bukan hanya diucapkan untuk solat saja, tetapi bisa kita ucapkan di luar solat. Rasulullah SAW bersabda,  أذا أمن الإمام فأمنوا فإنه من وافق تأمينه تأمين الملائكة غفر له ما تقدم من ذنبه “Jika seorang imam mengucapkan ‘amin’ maka ucapkanlah pula ‘amin’ karena ungkapan amin seseorang yang bersesuaian dengan ungkapan amin para malaikat akan terampuni dosa-dosanya yang telah lalu.” source: shutterstock Aamiin termasuk isim fiil Amar, yaitu…

Nisfu Syaban adalah peringatan pada tanggal 15 bulan kedelapan dari kalender Islam. Syaban sendiri memiliki arti bulan penuh berkah dan kebaikan Syaban termasuk bulan yang dimuliakan, terutama karena di dalamnya ada waktu istimewa yang dikenal dengan malam Nisfu Syaban (separuh bulan Syaban).  Malam Nisfu Syaban merupakan malam pengampunan dosa.  Baca juga: Pengertian Lengkap soal Puasa Syawal Malam Nisfu Syaban dilakukan pertama kali oleh para Tabi’in (generasi setelah Sahabat Nabi) di Syam Syria, seperti Khalid bin Ma’dan (perawi dalam Bukhari dan Muslim), Makhul (perawi dalam Bukhari dan Muslim), Luqman bin ‘Amir (al-Hafidz Ibnu Hajar menilainya ‘jujur’) dan sebagainya, mereka mengagungkannya dan beribadah di malam tersebut. Dari mereka inilah kemudian orang-orang mengambil keutamaan Nisfu Syaban.  source: shutterstock Di malam Nisfu Syaban kita berdoa kepada Allah untuk panjang umur, murah rezeki, dan tetap iman. Kita juga biasanya membaca 3 kali Surat Yasin di sela doa tersebut. Sayyid Utsman bin Yahya menyebutkan doa berikut…

Aktivitas manusia tidak terlepas dari berpergian, baik dengan berjalan kaki atau menggunakan kendaraan. Dalam perjalanan sudah sepantasnya kita memohon perlindungan. Doa adalah kekuatan terbesar saat kita melakukan aktivitas apapun, termasuk berkendara. Bersyukur dan mengingat nikmat Allah saat melakukannya perlu diungkapkan. Allah berfirman dalam Al Quran Surat Az Zukhruf ayat 13-14 “Supaya kamu duduk di atas punggungnya kemudian kamu ingat nikmat Tuhanmu apabila kamu telah duduk di atasnya dan upaya kamu mengucapkan, ‘Maha Suci Tuhan yang telah menundukkan semua ini bagi kami, padahal kami sebelumnya tidak mampu menguasainya, dan sesugguhnya kami akan kembali kepada Tuhan kami’.” (QS. Az Zukhruf ayat 13-14) Baca juga: Kumpulan Doa untuk Sehari-hari Namun perlu diketahui, agar aktivitas-aktivitas juga bernilai ibadah dan pahala, ada amalan-amalan yang perlu untuk dipraktekkan dan diterapkan. Rasulullah senantiasa memberikan tuntunan kepada Umat beliau dalam setiap keadaannya , termasuk berdzikir setiap saat , saat berjalan itu menanjak – mendaki ataupun menurun. Tuntunan Rasulullah…

Berdoa sebagai permohonan dan permintaan kita kepada Allah SWT disertai kerendahan hati untuk mendapatkan kebaikan di sisiNya. Sering kita mengabaikan doa-doa yang sudah diajarkan sedari kecil. Padahal yang perlu kita ketahui, kekuatan doa lah yang melancarkan dalam kehidupan yang fana ini. Dengan berdoa hati dan jiwa merasa tenang tanpa beban. Doa memiliki keutamaan dan faedah tak terhitung kedudukannya. Rasulullah memerintahkan kaum muslim agar senantiasa berlindung kepada Allah SWT dari bahaya, Baca juga: Wajib Tahu, Kenapa Sih Harus Membaca Shalawat Nabi? “Berlindunglah kalian kepada Allah dari kerasnya musibah, turunnya kesengsaraan yang terus menerus, buruknya qadha serta kesenangan musuh atas musibah yang menimpa kalian.” (HR. Bukhari). Berikut ini merupakan kumpulan doa dalam keseharian yang perlu kita amalkan, diantaranya sebagai berikut: Doa Sebelum Tidur Dalam suatu keterangan dijelaskan, bahwa ketika kita tidur kondisi badan setegah mati tak sadarkan diri. Mengetahu haltersebut, kita panjatkan doa pada Allah agar diberikan perlindungan selama tidur dan dibangunkan…

Indonesia memiliki dua musim yakni musim kemarau dan musim penghujan. Tahukah Anda, bila hujan turun, ada doa-doa yang dituntunkan oleh Rasulullah mulai dari ketika melihat mendung, sampai ketika hujan berhenti. Baca Juga: Anda Bisa Membaca Al Quran di Aplikasi Umroh.com Nah, berikut ini merupakan doa-doa yang bisa Anda baca ketika hujan 1. Doa ketika Melihat Langit yang Mendung dan Diselimuti Awan Hitam Dalam hadist yang diriwayatkan Bukhari, Rasulullah pernah berdoa ketika melihat awan yang sedang diselimuti mendung. Beliau berdoa, “Ya Allah , sesungguhnya aku berlindung kepadaMu dari keburukan yang terkandung di dalam awan ini”. Doa tersebut juga bisa kita praktekan saat melihat langit yang mulai mendung, agar Allah tidak menurunkan bencana yang merugikan kita. 2. Doa saat Hujan Turun Saat tetesan air hujan turun, kita dianjurkan mengucapkan doa-doa. Doa yang bisa kita panjatkan adalah doa yang juga dipanjatkan oleh Rasulullah ketika melihat hujan. Sebagaimana diriwayatkan oleh Bukhari, Rasulullah berdoa ketika…

Umroh.com – Dalam Islam, menikah adalah ibadah yang dianjurkan. Sebagai salah satu cara untuk mendatangkan ketentraman. Bersatunya dua insan, lelaki dan perempuan, dalam ikatan pernikahan juga mencerminkan kekuasaan Allah. Lalu bagaimana doa untuk memikat hati wanita yang disukai? Begini bunyinya. Umroh.com merangkum, dalam Al Quran surat Ar Rum ayat 21 Allah berfirman, “Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu isteri-isteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berfikir” (QS.Ar Rum: 21).  Sebenarnya tidak ada dalil spesifik tentang doa untuk memikat wanita. Urusan rezeki, jodoh, atau maut adalah hal-hal yang telah ditentukan oleh Allah. Hal yang bisa kita lakukan adalah terus-menerus berusaha mendekatkan diri kepada Allah dengan memperbanyak amal oleh. Selain itu, doa juga disertai ikhtiar yang diperbolehkan. Baca juga: 5 Pertanyaan Taaruf untuk Calon Istri Walaupun jodoh telah…