1
Tag

membaca

Browsing

Umroh.com – Sebagai manusia, hendaknya kita selalu berdzikir dan mendekatkan diri kepada Allah. Ada lafal-lafal thoyyibah untuk dijadikan dzikir. Ada juga ayat Al Quran yang bisa digunakan sebagai dzikir. Salah satunya adalah ayat kursi. Tidak hanya memahami makna di dalamnya, terdapat pula waktu membaca ayat kursi yang mungkin belum diketahui banyak orang khususnya umat muslim. Para ulama bersepakat bahwa tidak ada larangan mengutamakan sebagian dari isi Al Quran. Maksud dari keagungan ayat kursi adalah ketika membacanya, maka seseorang akan memperoleh pahala yang sangat besar. Baca juga : 6 Cara Tidur Nabi Muhammad yang Patut Ditiru Peristiwa Turunnya Ayat Kursi Ayat kursi tercantum pada surat Al Baqarah ayat 255. اللَّهُ لَا إِلَهَ إِلَّا هُوَ الْحَيُّ الْقَيُّومُ لَا تَأْخُذُهُ سِنَةٌ وَلَا نَوْمٌ لَهُ مَا فِي السَّمَاوَاتِ وَمَا فِي الْأَرْضِ مَنْ ذَا الَّذِي يَشْفَعُ عِنْدَهُ إِلَّا بِإِذْنِهِ يَعْلَمُ مَا بَيْنَ أَيْدِيهِمْ وَمَا خَلْفَهُمْ وَلَا يُحِيطُونَ بِشَيْءٍ مِنْ عِلْمِهِ إِلَّا بِمَا شَاءَ وَسِعَ كُرْسِيُّهُ…

Umroh.com- Pada kesempatan sebelumnya penulis telah membahas sedikit mengenai pengertian doa iftitah dan macam-macam doa iftitah. Sesuai dengan hadits Shahih dari Abu Hurairah RA menyimpulkan bahwa bacaan doa iftitah menjadi doa yang di bacakan oleh Nabi Muhammad SAW semasa beliau hidup baik itu saat sholat wajib maupun sholat sunnah. Selain itu juga dengan membacanya Anda bisa mendapatkn keutamaan membaca doa iftitah sama dengan doa – doa yang lainnya. Oleh karena itu sangat dianjurkan bagi kalian membacanya juga ketika mengerjakan sholat. Karena begitu banyak keutamaan yang dapat kita peroleh dengan membaca doa iftitah di setiap sholat yang Anda jalani. Mari kita sma-sama simak penjelasan berikut ini  : Baca juga : Arti Masya Allah dan Manfaat dari Mengucapkannya Adab Membaca Doa Iftitah Sebelum kita membahas keutamaan dari membaca doa iftitah, penulis akan membahas terlebih dahulu mengenai adab membaca doa iftitah. Adab membaca doa iftitah ini berasal dari kitab Al Adzkar yang ditulis…

Umroh.com – Bagi setiap muslim tentu sudah tidak asing mendengar kata istiqhfar, istiqhfar biasanya hanya dilakukan oleh seorang muslim ketika orang tersebut melakukan sebuah kesalahan, lalu orang tersebut mengucapkan istighfar dengan cara memohon ampunan kepada Allah SWT atas segala kesalahan yang telah dilakukannya, dan tidak ingin melakukannya kembali. Perlu Anda Ketauhi bahwa terdapat manfaat mengucapkan istighfar yang belum banyak orang tahu. Bukan hanya itu bahkan kata istiqhar juga memiliki manfaat dalam kehidupan sehari-hari, berikut merupakan manfaat yang didapatkan ketika kita memperbanyak membaca istiqhfar. Baca juga : Yuk Cobain! Ini Lho 7 Tips Liburan Hemat ke Jepang Pengertian Istighfar Kata istighfar berasal dari kata ghofar yang dalam kamu Al-Munawwir diartikan sebagai mengampuni, menutupi, memperbaiki, dan mendoakan. Menurut Imam Ar-Raghib Al-Asfahani dalam kitabnya Mufradat li Alfadh Al-Quran, istiqhfar adalah meminta ampun kepada Allah SWT dari segi ucapan dan juga perbuatan orang tersebut. Oleh sebab itu, istighfar bukan hanya mengenai sekedar ucapan permohonan…

Umroh.com – Al-Quran merupakan pedoman hidup umat manusia. Semua yang ada di kehidupan tercantum dalam Al-Quran. Kemukjizatan Al-Quran terletak pada janji Allah SWT yang akan menjamin dengan dirinya sendiri memelihara dan menjaga-Nya. Maka, umat muslim harus membaca dan mengamalkan Al-Quran sebagai bekal di akhirat nanti. Terdapat banyak dalil yang berisi motivasi dalam mendapatkan keutamaan membaca Al-Quran, merenungi makna dan mengamalkannya. Allah Ta’ala berfirman, “Ini adalah sebuah Kitab yang kami turunkan kepadamu penuh dengan berkah supaya mereka memperhatikan ayat-ayat-Nya dan supaya mendapat pelajaran orang-orang yang mempunyai pikiran.” (QS. Shaad : 29) Baca juga : Ini Pengertian Hidayah dan Contohnya Bagi Kaum Muslimin Keindahan di dalam Al-Quran  Membaca Al-Quran sangat diwajibkan untuk kaum muslimin yang sungguh-sungguh bangga akan ke islamnya. Bangga menjadi seorang muslim adalah sebuah bentuk kecintaan yang maha tinggi terhadap Allah SWT satu satunya tuhan pencipta alam beserta isinya. Tidak ada artinya jika seorang muslim tidak bisa membaca Al-Quran sama…

Umroh.com – Al-Quran merupakan pedoman hidup umat manusia. Semua yang ada di kehidupan tercantum dalam Al-Quran. Kemukjizatan Al-Quran terletak pada janji Allah SWT yang akan menjamin dengan dirinya sendiri memelihara dan menjaga-Nya. Maka, umat muslim harus membaca dan mengamalkan Al-Quran sebagai bekal di akherat nanti. Terdapat banyak dalil yang berisi motivasi dan menjelaskan keutamaan membaca Al-Qur’an, merenungi makna dan mengamalkannya. Allah Ta’ala berfirman, “Ini adalah sebuah Kitab yang kami turunkan kepadamu penuh dengan berkah supaya mereka memperhatikan ayat-ayat-Nya dan supaya mendapat pelajaran orang-orang yang mempunyai pikiran.” (QS. Shaad : 29) Baca juga : Seperti Ini Bunyi Niat Sholat Jamak Keindahan di Dalam Al-Quran  Membaca Al-Quran sangat diwajibkan untuk kaum muslimin yang sungguh-sungguh bangga akan keislamnya. Bangga menjadi seorang muslim adalah sebuah bentuk kecintaan yang maha tinggi terhadap Allah SWT satu satunya tuhan pencipta alam beserta isinya. Tidak ada artinya jika seorang muslim tidak bisa membaca Al-Quran sama sekali, hal itu…

Umroh.com – Sebagian orang malas ketika diingatkan untuk membaca Al-Quran padahal di dalam Al-Quran itu sendiri terdapat petunjuk di dalamnya yang mengatur tentang kehidupan di dunia ini, seperti shalat, sedekah, dan keutamaan membaca Al-Quran lainnya. Sebagian orang merasa tidak memiliki banyak waktu untuk membaca Al-Quran, padahal ketika orang tersebut membaca Al-Quran terdapat pahala besar yang akan didapatkannya. Terdapat banyak hadits keutamaan membaca Al-Quran yang mampu memberikan Anda amalan baik dan pahala. Bahkan sebagian orang juga beranggapan bahwa tidak sanggup untuk belajar Al-Quran dikarena sulit dalam pengucapannya dan lafalnya, padahal membaca Al-Quran sangatlah mudah dan tidaklah sulit ketika orang tersebut sungguh-sungguh ingin belajar membaca Al-Quran dan Al-Quran juga sangat mendatangkan sebuah kebaikan pada kehidupan orang tersebut. Baca juga : Jangan Dilakukan, Begini Bunyi Hadits tentang Ghibah! Hadits keutamaan membaca Al-Quran           Berikut merupakan hadits keutamaan membaca Al-Quran : 1. Usaha yang tidak pernah rugi “Sesungguhnya orang yang selalu membaca kitab Allah (Al-Quran)…

Umroh.com – Setiap kaum muslim, sangat dianjurkan untuk senantiasa membaca Al-Quran, baik di waktu siang, maupun malam hari. Jika seorang muslim mampu membaca Al-Quran hingga khatam atau tamat, maka hal tersebut sangatlah baik sekali. Namun jika tidak mampu melakukannya, maka dianjurkan untuk membaca Al-Quran setiap harinya sepuluh ayat Al-Quran. Berikut merupakan ayat perintah yang langsung diturunkan oleh Allah SWT untuk umatNya agar selalu membaca Al-Quran serta manfaat yang didapatkan ketika membaca Al-Quran. Baca juga : Penting! Inilah Sederet Ayat Al Quran tentang Usia Ayat Perintah Membaca Al-Quran Allah SWT berfirman : “Orang-orang yang telah kami berikan Al Kitab kepadanya, mereka membacanya dengan bacaan yang sebenarnya, mereka itu beriman kepadanya, dan barangsiapa yang ingkar kepadanya, maka mereka itulah orang-orang yang rugi.” (QS. Al-Baqarah : 212)Allah SWT berfirman : “Hai orang-orang yang berselimut (Muhammad), bangunlah (untuk sembahyang) di malam hari, kecuali sedikit (daripadanya), (yaitu) seperduanya atau kurangilah dari seperdua itu sedikit, atau…

Umroh.com – Al Quran adalah kita suci Allah yang paling diagungkan dan dimuliakan. Maka hendaklah dibaca dalam keadaan paling baik. Oleh karena kemuliaan dan keagungannya tersebut, maka kita perlu memperhatikan beberapa hal yang perlu kita lakukan sebelum membaca Al-Quran. Agar pahala yang kita dapatkan lebih sempurna dan sebagai bentuk perwujudan tunduk kita kepada sang pemilik kalam. Anda perlu tahu adab membaca Al – Quran supaya mendapatkan nilai ibadah yang sempurna. Baca juga : 9 Cara Ampuh Menguasai Energi Negatif agar Tetap Waras! Menjadi Manusia Beradab Adab adalah norma atau aturan mengenai sopan santun yang didasarkan atas aturan agama, terutama agama Islam. Adab ini termasuk akhlak mulia untuk menjadi manusia beradab. Manusia beradab adalah manusia yang mengenal Tuhannya. Manusia beradab akan bertanggung jawab terhadap hak dan kewajibannya. Ia juga memilah dan memahami antara ilmu yang bermanfaat dan yang merusak, serta menjalankan fungsi sebagai khalifah di muka bumi. Pemahaman terkait adab memang…

Umroh.com – Setiap muslim wajib membaca Al Quran dengan baik dan benar. Sejak dini anak harus dididik untuk dibiasakan membaca Al Quran.  Mengapa demikian? Karena bacaan Al Quran akan terpakai dalam kehidupan sehari-hari dari menjalankan aktivitas, sholat, puasa, dan lainnya pasti melafazkan ayat Al Quran. Cara membaca Al Quran memang tidak mudah, apalagi untuk orang yang sudah dewasa karena sibuk dengan pekerjaannya sehingga tidak sempat membaca Al Quran.  Baca juga : Gak Bisa Kedip! Ini 15 Masjid Terbesar di Dunia Memahami Al Quran Al Quran merupakan kalamullah yang sangat mulia. Al Quran bukanlah seorang makhluk, Al Quran bukanlah buku novel dan Al Quran bukanlah kitab yang dikarang oleh manusia, melainkan Al Quran merupakan wahyu yang diturunkan oleh Allah SWT melalui malaikat Jibril Kepada Rasulullah Muhammad SAW. Umroh.com merangkum, Al Quran tidak turun secara sekaligus dalam satu waktu melainkan berangsur-angsur supaya meneguhkan diri Rasul. Menurut sebagian ulama, ayat-ayat Al Quran turun…