1
Tag

perkembangan ilmu pengetahuan

Browsing

Umroh.com – Ilmu pengetahuan dalam Islam memiliki kedudukan sangatlah penting. Terlihat dari beberapa dalil A – Quran dan hadits yang memandang orang berilmu dalam posisi tertinggi dan mulia. Keimanan yang dimiliki seseorang akan menjadi pendorong untuk menuntut ilmu. Di dalam pedoman Al – Quran, ilmu pengetahuan dalam islam memiliki arti tersendiri yang belum banyak di ketahui umat islam lainnya. Selain itu, ilmu pengetahuan amat penting bagi individu untuk meningkatkan martabat manusia. Dengan ilmu, manusia juga dapat menjalankan tugas dan kewajibannya sebagai hamba Allah di muka bumi ini. Baca juga : Hukum Menyebarkan Fitnah Tak Bisa Dihindari Perkembangan Ilmu Pengetahuan Dalam Islam Masa keemasan umat islam terjadi pada masa kelam masyarakat barat di mana ilmu pengetahuan berkembang dengan pesat dikalangan umat muslim. Pada saat itu islam telah memperluas wilayah hingga Eropa. Pada masa keemasan tersebut banyak ilmuwan muslim yang melalukan riset dan penterjemahan besar-besaran terhadap karya-karya filosofi para ilmuwan Yunani. Periode…