1
Tag

Permasalahan Terkait Fidyah

Browsing

Umroh.com – Bagi orang yang sehat, berpuasa hukumnya wajib. Sedangkan bagi orang yang sedang sakit diberikan keringan untuk tidak berpuasa selama bulan Ramadhan. Kemudian mengqadhanya di hari lain atau membayar fidyah. Lalu bagaimana tata cara membayar fidyah bagi orang sakit? Apakah sama membayarnya dengan orang yang sedang hamil dan ibu menyusui? Mari kita simak pembahasan berikut ini. Macam-Macam Orang Sakit Allah Subhanahu wa Ta’ala berfirman, أَيَّامًا مَّعْدُودَاتٍ فَمَن كَانَ مِنكُم مَّرِيضًا أَوْ عَلَى سَفَرٍ فَعِدَّةٌ مِّنْ أَيَّامٍ أُخَرَ وَعَلَى الَّذِينَ يُطِيقُونَهُ فِدْيَةُ طَعَامُ مِسْكِينٍ فَمَن تَطَوَّعَ خَيْرًا فَهُوَ خَيْرُُ لَّهُ وَأَن تَصُومُوا خَيْرُُ لَّكُمْ إِن كُنتُمْ تَعْلَمُونَ “Beberapa hari yang telah ditentukan, maka barangsiapa di antara kalian yang sakit atau dalam bepergian, wajib baginya untuk mengganti pada hari-hari yang lain. Dan wajib bagi orang yang mampu berpuasa (tapi tidak mengerjakannya), untuk membayar fidyah dengan memberi makan kepada seorang miskin. Barangsiapa yang berbuat baik ketika membayar fidyah (kepada miskin yang lain)…