1
Tag

tanda kiamat besar

Browsing

Umroh.com – Pada hari kiamat, berakhirlah seluruh kehidupan di bumi dan manusia yang telah mati akan dibangkitkan untuk dimintai pertanggungjawaban. Lalu bagaimana tanda-tanda kiamat besar yang wajib diketahui. Tim umroh.com memaparkan, saat kiamat besar terjadi, kelak orang-orang beriman lebih dulu dimatikan oleh Allah Subhanahu Wa Ta’ala. Tidak ada lagi orang beriman di muka bumi. Hanya ada orang-orang kafir yang ingkar kepada Allah. Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda, “Kiamat tidak akan terjadi kecuali kepada manusia paling buruk” (HR. Muslim). Baca juga: Bikin Merinding! Ini Sederet Dalil tentang Hari Kiamat Waktu terjadinya kiamat hanya Allah yang mengetahui. Dalam surat Al Aʽraf ayat 187 Allah berfirman, “Mereka menanyakan kepadamu tentang kiamat, ‘Bilakah terjadinya?’ Katakanlah, ‘Sungguh pengetahuan tentang kiamat itu adalah pada sisi Tuhanku. Tidak seorang pun yang dapat menjelaskan waktu kedatangannya selain Dia’”. Tetapi ada tanda-tanda kiamat besar yang dibocorkan. Rasulullah bersabda, ‘Kiamat tidaklah terjadi sehingga kalian melihat sepuluh tanda-tanda sebelumnya, yaitu kabut,…