Umroh. com – Pada bulan Ramadhan masyarakat selalu menikmati dengan ngabuburit di sore hari. Ngabuburit mengisi waktu senggang untuk mengalihkan rasa haus dan lapar. Apalagi ngabuburit bukan hanya sekadar jalan-jalan, kalian juga bisa berburu makanan takjil untuk buku puasa. Biasanya para pedagang menjajahkan makanannya di tempat-tempat ramai. Banyak sekali tempat-tempat seru dan asyik untuk dijadikan tempat ngabuburit Semarang. Baca juga : Arti Suudzon dalam Islam dan Hukumnya Cara Ngabuburit Asyik Saat menjelang berbuka puasa, kondisi tubuh memang lagi lesu-lesunya. Supaya tak terasa lemas, biasanya orang-orang akan mensiasatinya dengan cara ngabuburit atau melakukan kegiatan seru untuk menanti adzan Maghrib. Kalau bosan dengan kegiatan yang itu-itu saja, yuk lakukan ngabuburit supaya Ramadan kamu jadi terasa lebih istimewa dan tak terlupakan. 1. Memasak untuk buka puasa Nah ternyata kegiatan memasak adalah salah satu cara seru ngabuburit di bulan ramadhan loh! Nggak percaya? Coba deh masak di rumah. Nggak mesti masak yang susah-susah, cukup…
Breaking
- Inilah Alasan Tahun Kelahiran Nabi Disebut Tahun Gajah
- Inilah 4 Tingkatan Kualitas Diri Seorang Mukmin
- Penting! Kenali Jarum Yang Digunakan Dalam Melakukan Bekam
- Persiapan Umroh Ramadhan & Musim Haji 2023
- Memangnya Laku Jualan Umroh Secara Online?
- Berapa Sih Biaya/ Harga Umroh?
- Euforia Umroh Setelah 2 Tahun Pandemi
- 5 Prediksi “New Normal” Ibadah Umroh ke Tanah Suci
- Doa Bulan Safar Lengkap Beserta Artinya
- 10 Amalan yang Bisa Dilakukan di Bulan Safar Oleh Umat Muslim
- Perayaan Festival Idul Fitri Di London yang Sangat Meriah
Tag