1
Tag

wisata halal

Browsing

Umroh.com – Ingin berwisata ke Timur Tengah? Selain umroh ke Tanah Suci, salah satu negara yang patut Anda kunjungi adalah Oman. Sebuah negara kesultanan di Timur Tengah. Baru-baru ini, kita mendengar kabar duka dari Oman. Kabar yang menarik perhatian warga dunia. Sebab mangkatnya sang Sultan Qaboos serta rasa duka yang ditunjukkan warga Oman karena rasa cinta kepada sang sultan. Di sisi lain, keindahan Oman bukan hanya tampak pada karakter warganya. Berikut ini rangkuman umroh.com tentang lima alasan wisata ke Oman harus kita lakukan. Baca juga: Cek di Sini! Ini 5 Lokasi Instagramable di Dubai 5 Alasan Wisata ke Oman 1. Masyarakat Oman Baik dan Ramah Tidak nyaman rasanya berkunjung ke negara yang warganya dingin dan acuh kepada wisatawan. Namun, tidak demikian dengan Oman. Salah satu hal yang menarik banyak wisatawan adalah keramahan dan kehangatan warganya. Warga Oman dikenal sangat murah senyum. Mereka bahkan tidak segan mengundang wisatawan untuk datang ke…

Umroh.com – Traveling keluar negeri saat ini nyatanya memang selalu memberikan sensasi dan pengalaman yang berbeda. Minat masyarakat Indonesia untuk berlibur ke luar negeri saat ini pun semakin tinggi. Dan Malaysia menjadi salah satu negara favorit bagi orang Indonesia untuk datang berkunjung. Selain merupakan negara tetangga terdekat, banyaknya penawaran tiket murah pun menjadi salah satu faktor orang Indonesia berkunjung ke negara yang terkenal dengan ikon menara kembar petronas itu. Tapi apa saja tips liburan ke Malaysia yang wajib dicatat? Ini jawabannya. Nah, agar kegiatan kamu disana sesuai ekspetasi, tentunya kamu harus memiliki persiapan yang matang. Terlebih jika ini adalah keberangkatan pertama kamu ke Malaysia. Jangan sampai kedatanganmu ke Malaysia menjadi kenangan buruk karena kurangnya persiapan. Berikut tips yang wajib kamu perhatikan saat akan berkunjung ke Malaysia. Baca juga: Penuh Makna, Begini Perayaan Maulid Nabi di Malaysia 9 Tips Liburan ke Malaysia 1. Kenali Dulu Negara Tujuan Umroh.com merangkum, negara Malaysia…